Siswa SMK Prasasti Karang Berahi Kota Jambi Ikuti Pengabdian Dosen Psikologi UNJA

Tim dosen psikologi Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Jambi menyelenggarakan kegiatan pengabdian di  SMK Prasasti Karang Berahi Kota Jambi,  sabtu (05/10/2024). Kegiatan pengabdian ini bersifat mandiri dengan tim Nurul Hafizah, M.Psi., Psikolog dan beranggotakan Annisa Andriani, M.Psi., Psikolog, Marlita Read more

Tim PKM Dosen Psikologi UNJA angkat tema Gangguan Mental Remaja

Tim pengabdian kepada masyarakat dosen psikologi Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan menyelenggarakan kegiatan di SMP Islam Terpadu Aulia Muaro Bulian, Kabupaten Batanghari, Jambi pada Rabu (14/08/2024). Kegiatan pengabdian ini beranggotakan Dessy Pramudiani, S.Psi., M.Psi., Psikolog, Yun Nina Ekawati, S.Psi., M.Psi., Read more