Upgrading Psikologi Universitas Jambi 2017

24 Desember 2017 Kegiatan Upgrading adalah salah satu kegiatan tahunan yang dilaksanakan oleh Program Studi Psikologi Universitas Jambi. Kegiatan Upgrading merupakan hasil pelaksanaan dari tugas mahasiswa mata kuliah Modifikasi Perilaku, dengan dosen pengampu yaitu bapak Fadzlul, S.Psi., M.Psi., Psikolog dan Read more

Penjemputan Mahasiswa Praktek Kerja Lapangan 2017

Desember 2017 Pelaksanaan program Praktek Kerja Lapangan oleh mahasiswa Psikologi Univesitas Jambi, yang dilaksanakan selama dua bulan di berbagai instansi-instansi terkait. Penjemputan mahasiswa yang telah melaksanakan Praktek Kerja Lapangan dilakukan langsung oleh dosen pembimbing masing-masing.